Resep Cara Membuat Ayam Goreng Kremes Renyah Gurih :
Bahan-bahan :
- 1 ekor ayam, potong sesuai selera
- 300 ml air
- Minyak goreng
Bahan Kremes :
- 3 sendok makan tepung kanji
- 100 g tepung beras
- 5 butir bawang merah, haluskan
- ½ sendok teh garam
- 150 ml air
- 2 butir telur
Bumbu halus :
- 10 butir kemiri
- 5 siung bawang putih
- 1 sendok teh ketumbar, sangrai
- 2 sendok teh garam
Cara membuat :
- Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan ayam, ungkep hingga ayam empuk. Angkat.
- Sisihkan bumbu yang melekat pada ayam.
- Goreng ayam dalam minyak banyak di atas api sedang hingga kuning dan kering. Angkat dan tiriskan.
- Aduk bumbu ayam bersama bahan-bahan untuk kremes hingga rata.
- Goreng adonan sesendok demi sesendok dalam minyak banyak hingga mengapung dan kering. Angkat dan tiriskan.
Taburkan kremes ke atas ayam. Sajikan saat masih hangat dan rasakan...
Sekian dan terimakasih.
Anda sedang membaca artikel tentang
Resep Cara Membuat Ayam Goreng Kremes Renyah Gurih
dan anda bisa menemukan artikel
Resep Cara Membuat Ayam Goreng Kremes Renyah Gurih
ini dengan url
https://berbagairesepmakanankita.blogspot.com/2013/06/resep-cara-membuat-ayam-goreng-kremes.html
. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel
Resep Cara Membuat Ayam Goreng Kremes Renyah Gurih
ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
0 komentar :
Posting Komentar